Anak-anak Belajar Toleransi Beragama dengan Kumpulkan Sampah di Umbul Senjoyo
SALATIGA – Puluhan anak-anak berlomba mengambil sampah yang ada di sungai Umbul Senjoyo Kabupaten Semarang. Anak-anak ini terlihat asyik mengambil sampah sambil bermain air dengan teman mereka dan tidak menghiraukan tangan